Visi dan Misi

Visi

"Menjadi Penyelenggara Pemilihan Umum yang Mandiri, Profesional

 dan Berintegritas untuk Terwujudnya Pemilu yang LUBER dan Jurdil"


Misi

  1. Membangun SDM yang kompeten sebagai upaya menciptakan penyelenggara Pemilu yang profesional;
  2. Menyusun regulasi dibidang Pemilu yang memberikan kepastian hukum, progresif dan partisipatif;
  3. Meningkatkan kualitas pelayanan Pemilu  khususnya untuk para pemangku kepentingan dan umumnya untuk seluruh masyarakat;
  4. Meningkatkan partisipasi dan kualitas pemilih melalui sosialisasi dan pendidikan pemilih yang berkelanjutan;
  5. Memperkuat kedudukan organisasi dalam ketatanegaraan;
  6. Meningkatkan integritas penyelenggara Pemilu dengan memberikan pemahaman secara intensif dan komprehensif khususnya mengenai kode etik penyelenggara Pemilu;
  7. Mewujudkan Pemilu yang efektif dan efisien, transparan, akuntabel dan aksesabel.